Penasaran apa saja bahan yang digunakan?
1. Kunyit
Cara mengobati bekas luka di pipi dengan cepat yang pertama adalah menggunakan kunyit.
Kurkumin, bahan aktif dalam kunyit, mengandung khasiat penyembuhan kulit. Ia juga memiliki sifat anti-inflamasi.
Campur 1 sendok makan bubuk kunyit dengan sedikit jus lemon untuk membuat pasta.
Oleaskan ke bekas luka. Cuci bersih setelah 15 menit dengan air hangat.
Tepuk-tepuk wajah Moms hingga kering dan gunakan pelembab. Ulangi dua kali sehari.
2. Kentang
Cara mengobati bekas luka di pipi dengan cepat yang kedua adalah menggunakan kentang.
Kandungan pati yang tinggi membantu memudarkan bekas luka dan noda.
Parut 1 kentang dan saring dengan kain untuk mendapatkan sarinya.
Tips Masak Rendang Jengkol Super Empuk dan Legit, Perhatikan Langkah-langkahnya
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR