SajianSedap.com - Brokoli adalah sayuran hijau bercabang dengan kuncup bunga ungu atau lebih umum hijau.
Brokoli masuk dalam keluarga brassica, bersama dengan kembang kol, kubis dan kangkung, dan bisa dimakan mentah atau dimasak.
Sayur hijau ini memiliki reputasi sebagai makanan super atau superfood.
Disebut begitu tak lain berkat kandungan nutrisi di dalamnya yang sangat beragam.
Brokoli mengandung aneka nutrisi baik untuk tubuh, seperti serat, protein, karbohodrat kompleks, air, antioksidan, beragam jenis mineral dan vitamin.
Antioksidan dapat membantu mencegah perkembangan berbagai kondisi.
Manfaatnya pun tak tanggung-tanggung untuk kesehatan, mulai dari meningkatkan daya tahan tubuh hingga mencegah penyakit mematikan.
Ragam manfaat brokoli ini bisa didapatkan oleh siapapun yang rutin mengonsumsinya.
Berikut ini manfaat brokoli untuk kesehatan yang sayang jika dilewatkan.
Manfaat Utama Brokoli untuk Kesehatan
Dilansir dari BBC Good Food, berikut ini manfaat utama brokoli untuk kesehatan tubuh.
Cara Menghilangkan Uban dengan Taoge, Tak Perlu Minta Tolong Anak Cucu untuk Dicabut
Source | : | BBC Good Food |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR