Sebagai gantinya, konsumsi makanan yang sehat seperti biji-bijian, kacang-kacangan, atau buah segar.
Minum kopi terlalu manis
Tak hanya mengakibatkan penuaan, kesehatan Moms juga bisa terpengaruh bila menambahkan pemanis terlalu banyak.
Pasalnya, gula atau krim yang ditambahkan ke dalam kopi dapat meningkatkan gula darah, peradangan, dan masalah kesehatan lainnya.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :
Nah, itu dia beberapa kebiasaan minum kopi yang bisa membuat cepat tua.
Jangan lagi dilakukan, ya!
Manfaat Ampas Kopi
Banyak orang yang merasa bahwa keriput merupakan tanda penuaan yang sulit sekali dihilangkan.
Tak heran banyak orang yang berlomba-lomba melakukan perawatan mahal hanya untuk membuat kulit di tubuhnya terbebas dari keriput.
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR