Selamat mencoba!
Jangan Simpan kompor dekat Kulkas
Untuk kompor gas dan kulkas ternyata tidak diperbolehkan bersebelahan.
Rupanya ketika meletakkan kompor gas dan kulkas bersebelahan ada masalah yang bisa muncul.
Namun, amankah untuk meletakkan kulkas di dekat kompor? Apakah hal ini harus dihindari?
Yuk, cari tahu lagi cara membuat larutan baking soda untuk kompor mengkilap dengan klik link ini.
Dilansir dari Smart Kitchen Improvement, Sabtu (28/8/2021), kompor tidak boleh diletakkan dekat dengan kulkas.
Hal terpenting saat menyimpan makanan di dalam kulkas adalah menjaganya tetap dingin.
Namun, udara hangat dari kompor akan memanaskan kulkas, yang pada akhirnya menyebabkan peningkatan konsumsi energi dari kulkas.
Perlu diingat bahwa sebuah kompor menghasilkan panas yang cukup banyak dan ini juga dapat berdampak negatif pada kulkas.
Jarak 30 cm antara kulkas dan kompor tidak cukup untuk berfungsi dengan baik, karena itu berarti tidak akan ada aliran udara di antara kedua peralatan tersebut.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR