SajianSedap.com - Penyakit kolesterol masih jadi momok menakutkan untuk banyak orang.
Jikalau kita tak menangani penyakit ini dengan benar, kolesterol akan semakin berbahaya hingga kematian.
Bahkan penyakit kolesterol ini bisa memicu penyakit mematikan lainnya datang yang akan mengancam nyawa.
Maka dari itu, kita wajib menjaga gaya hidup dan makanan yang kita makan.
Tak hanya itu, selain makan obat, mending kita cari tahu cara turunkan kolesterol dengan bahan alami.
Cara turunkan kolesterol dengan bahan alami ini ternyata cukup dengan air rebusan dari daun murah meriah ini, loh!
Ya, yaitu dengan rutin minum air rebusan seledri.
Manfaat seledri untuk kesehatan ternyata gak boleh kita anggap remeh, nih!
Karena ada banyak manfaat dari minum air rebusan daun seledri untuk atasi bebagai penyakit mematikan, salah satunya turunkan kadar kolesterol.
Baca Juga: Garang Asem Ayam Recipe, Soul-Satisfying Food That Warm You up on Cold Nights
Namun, benarkah demikian?
Maka dari itu, yuk simak manfaat air rebusan seledri berikut ini.
KOMENTAR