SajianSedap.com - Orang Indonesia pastinya sudah tak asing lagi dengan kapur barus atau kamper.
Manfaat kapur barus ini bisanya kita gunakan untuk di dalam lemari.
Kita bisa dapatkan kapur barus di super market atau warung dekat rumah dengan harga yang murah meriah.
Diketahui kapur barus atau kamper ini memiliki bau yang khas dan menyengat kalau dipakai lama.
Nah, kapur barus atau kamper merupakan zat padat berupa lilin berwarna putih yang agak transparan dengan aroma yang khas dan kuat.
Umumnya kapur barus diletakkan di dalam lemari atau kamar mandi.
Benda ini berguna sebagai pengharum, pengusir kecoak, sampai menjaga kelembaban berlebih, sehingga dapat mencegah jamur pada ruang lembab.
Tak hanya kegunaan di atas, ada manfaat lain dari kapur barus yang tak kita tahu, nih!
Apalagi kalau kita iseng sebar kapur barus ke setiap sudut ruangan rumah, hal makjubkan ini akan terjadi.
Manfaat Lain dari Kapur Barus
Dilansir dari Kompas.com, berikut kegunaan lain yang tak banyak orang tahu dari kapur barus.
KOMENTAR