SajianSedap akan membagikan resep cara mengolah kulit salak untuk diabetes.
Mau tahu?
Cara Mengolah Kulit Salak
Bahan:
- 100 gram kulit salak
- 1 liter air
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Cara membuat:
- Bilas sekitar 100 gram kulit salak hingga bersih dan tak meninggalkan kotoran.
- Rebus dalam panci dengan menambahkan air sebanyak 1 liter.
- Gunakan api kecil dan tunggu hingga rebusan kulit salak itu mendidih.
- Jika sudah mendidih, saring teh kulit salak.
- Kemudian minum airnya setidaknya 1 liter per hari.
Bagaimana mudah sekali bukan?
Yuk Sase Lovers cobain di rumah.
Selamat mencoba!
Artikel ini pernah tayang di Grid Fame dengan judul Rugi Kalau Sampai Dibuang! Kulit Salak Ternyata Bisa jadi Obat Alami untuk Atasi Diabetes jika Diolah dengan Cara Seperti Ini
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR