SajianSedap.com - Kalau lagi masak, bumbu dapur apa yang sering Anda gunakan?
Beberapa dari Anda pasti ada yang menjawab bawang merah ya.
Bawang merah memang bisa melezatkan masakan.
Makanya stok bawang merah selalu ada di dapur Anda.
Selain untuk masak, ternyata Anda juga bisa konsumsi bawang merah bakar loh.
Mungkin Anda sudah ogah duluan karena bisa bikin mulut jadi bau.
Namun, ternyata bawang merah bakar banyak manfaatnya untuk tubuh kita.
Penasarankan apa saja manfaat dari bawang merah bakar?
Yuk simak langsung!
Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities
Manfaat Bawang Merah Bakar
Melansir Nakita.ID, bawang merah sendiri mempunyai kandungan antibakteri, fitonutrien, dan antioksidan yang membuat bawang merah dapat meningkatkan kesehatan di dalam dan luar tubuh.
Source | : | Intisari Online |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR