SajianSedap.com - Pepaya merupakan salah satu buah yang mengandung vitamin yang tinggi.
Tidak heran jika konsumsi buahnya begitu dianjurkan.
Selain itu, pepaya juga menyehatkan saluran pencernaan.
Namun selain buahnya bagian lain dari pohon pepaya yang juga bisa dimakan adalah daun dan bunga pepaya.
Bunga pepaya memang tidak sepopuler daun pepaya untuk dikonsumsi.
Namun siapa sangka jika manfaat bunga pepaya ini tidak main-main.
Bahkan, jika mengonsumsinya secara tepat , manfaat bunga pepaya ini bisa mengobati berbagai penyakit.
Lantasi bagaimana cara mengonsumsinya dan apa manfaat bunga pepaya ini?
Berikut informasi lengkapnya untuk Anda.
Manfaat Bunga Pepaya untuk Kesehatan
Tidak banyak memang yang menyukai bunga pepaya.
Manfaat dan Penggunaan Tawas, Benarkah Bahan Kimia Ini Ampuh untuk Mengusir Bau Badan?
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR