Bukan hanya dengan dicampur ke masakan atau diseduh dengan air panas, tapi bisa juga dengan cara dibakar.
Cara Membakar Daun Salam untuk Kesehatan
Mula-mula Anda perlu menyiapkan beberapa lembar daun salam, lalu letakkan di atas asbak.
Bakar daun-daun salam tersebut hingga Anda akan mencium aroma daun salam yang khas.
Lalu hirup aroma daun salam tersebut selama kurang lebih 10 menit.
Mungkin Anda bertanya-tanya, apa kaitan menghirup aroma daun salam bakar dengan kadar gula darah pada penyandang diabetes?
Daun salam mengandung linalool, senyawa yang dikenal untuk mengobati stres dan kecemasan.
Menghirup aroma daun salam selama kurang lebih 10 menit bisa membantu membuat perasaan menjadi lebih baik.
Melansir Healthline, stres bisa memicu peningkatan kadar gula darah.
Ketika stres, maka tubuh akan mengeluarkan hormon kortisol dan adrenalin.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR