Daun Singkong untuk Menurunkan Berat Badan
Anda pasti sudah tidak asing lagi dengan daun yang satu ini.
Biasanya daun singkong akan diolah menjadi makanan yang lezat.
Kita akan dengan mudah menemui makanan ini di warteg.
Meskipun disebut sebagai makanan ndeso, tapi khasiatnya nggak main-main lho.
Daun singkong punya berbagai manfaat.
Salah satunya untuk menurunkan berat badan Anda.
Bahan makanan yang satu ini sangat tinggi karbohidrat dan protein.
Tentunya nutrisi ini akan membuat perut kenyang lebih lama.
Kalau sudah begini, nafsu makan juga akan terkontrol.
Jadi dalam sekali makan Anda nggak akan mudah merasa lapar.
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR