Biasanya, sinar UV menyebabkan kulit muncul flek hitam.
Selama ini kerutan di wajah sering kali diasumsikan sebagai salah satu tanda penuaan.
Hal ini memang benar.
Namun ternyata, tidak hanya gejala penuaan saja, melainkan juga sederet masalah ini:
1. Kerusakan karena sinar UV,
2. Kebiasaan merokok,
3. Dehidrasi,
4. Tidak menjaga pola makan.
Namun Anda bisa mencegahnya dengan rutin pakai masker dari kulit apel.
Semoga bermanfaat ya.
Artikel ini pernah tayang di Nakita dengan judul Sering Langsung Dibuang Padahal Manfaatnya Segudang, Coba Olah Kulit Apel untuk Jadi Masker Wajah Seperti Ini Dijamin Kerutan di Wajah Pudar
Baca Juga: Bukan Langsung Masuk Kulkas, Tips dari Chef Cheryl Puteri Gunawan untuk Simpan Apel yang Sudah Dipotong Supaya Tidak Cepat Hitam, Rendam Pakai Cairan Ini
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR