1. Makanan Cepat Saji
Tentunya sudah enggak asing lagi dengan makanan cepat saji dan dampak buruknya ya, Kids.
Kadar lemak jenuh pada makanan cepat saji bisa memicu plak penyebab penyakit Alzheimer.
Selain itu kandungan garam yang tinggi pada makanan ini bisa menyebabkan brain fog.
Ini dikarenakan tekanan darah yang tinggi akibat mengonsumsi garam berlebih dan menghambat aliran darah ke otak.
2. Ikan Tuna
Salah satu makanan sehat bagi otak adalah ikan.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini.
Nah, ikan yang dikonsumsi secara berlebihan enggak baik bagi kesehatan otak, lo.
KOMENTAR