SajianSedap.com - 5 ide resep bekal anak serba kwetiau ini hadir dengan aneka ragam pelengkap tambahan, mulai dari sosis hingga siomay.
Dengan begitu, dari 5 ide resep bekal anak serba kwetiau ini semuanya pasti bisa mendobrak nafsu makan si kecil di pagi hari.
Kalau punya stok kwetiau di kulkas, segera contek 5 ide resep bekal anak serba kwetiau sedap ini agar bisa kita sulap menjadi menu sarapan dan bekal yang sedap.
Waktu: 30 Menit
Sajian: 4 porsi
Bahan:
500 gram kwetiau basah
4 siung bawang putih, cincang kasar
1/2 buah bawang bombay, potong-potong
3 buah cabai hijau besar, iris serong
1 sendok teh jahe, parut
Baca Juga: 5 Ide Resep Bekal Anak Serba Bihun Praktis yang Pasti Menggugah Selera
3 buah sosis ayam, iris miring
2 sendok makan saus teriyaki siap pakai
1 1/4 sendok teh garam
1/2 sendok teh gula pasir
1/2 sendok teh merica bubuk
100 ml air
2 sendok makan minyak, untuk menumis
Bahan Siomay:
100 gram ayam giling
50 gram udang giling
Baca Juga: Resep Bekal Sekolah : Resep Waffle Taco Enak, Menu Sarapan Anti Mainstream yang Pasti Bikin Nagih
2 siung bawang putih, haluskan
1 batang daun bawang, iris halus
1 buah putih telur
1/2 sendok makan kecap ikan
1 sendok teh minyak wijen
1 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
1 sendok teh gula pasir
25 ml air
125 gram tepung sagu tani
Bahan:
400 gram kwetiau basah
1/2 buah bawang bombay, iris panjang
2 siung bawang putih, cincang halus
1 sendok makan saus tiram
2 sendok makan saus tomat
1 sendok makan saus sambal
1/2 sendok makan kecap manis
1 sendok teh kecap asin
1/2 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
1/4 sendok teh gula pasir
Baca Juga: 5 Ide Resep Bekal Anak Serba Ayam Goreng Tepung Renyah Dengan Rasa Sedap yang Berlipat Ganda
50 ml air
2 batang daun bawang, iris miring
2 sendok makan minyak untuk menumis
Waktu: 30 Menit
Sajian: 2 Porsi
Bahan:
400 gram kwetiau basah
100 gram ikan tongkol, goreng, suwir
3 lembar daun jeruk, buang tulangnya
2 butir telur, kocok lepas
4 batang caisim, dipotong-potong
100 gram kol, diiris
1 3/4 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
1 1/4 sendok teh gula pasir
25 ml air
2 sendok makan minyak untuk menumis
Waktu: 45 Menit
Sajian: 2 Porsi
Bahan:
Baca Juga: 5 Ide Resep Bekal Anak Dari Sayuran yang Sehat, Untuk Teman Menyantap Nasi
200 gram kwetiau basah
100 gram udang kupas cincang kasar
3 lembar daun jeruk, dibuang tulang daunnya, diiris
5 buah cabai rawit merah utuh
2 1/2 sendok teh garam
1 sendok teh gula pasir
2 tangkai kucai, dipotong 1 1/2
2 tangkai kemangi, dipetiki
500 ml santan dari 1/4 butir kelapa
2 sendok makan minyak untuk menumis
2 sendok teh bawang merah goreng untuk taburan
Baca Juga: Resep Bekal Sekolah : Resep Nasi Jagung Tim Daging, Menu Sehat Dan Nikmat Untuk Sarapan Hari Ini
Waktu: 30 Menit
Sajian: 3 Porsi
Bahan:
500 gram kwetiau basah, diseduh, ditiriskan
100 gram udang jerbung, kupas sisakan ekor, belah punggungnya
1 buah tomat, dipotong-potong
75 gram taoge
2 batang caisim, dipotong-potong
1 sendok makan kecap manis
3/4 sendok teh garam
1/4 sendok teh merica bubuk
Baca Juga: 5 Ide Resep Bekal Anak Ala Menu Western yang Tetap Mudah Dibuat
1/4 sendok teh gula pasir
1 batang daun bawang, diiris-iris
1 tangkai seledri, diiris-iris
2 sendok makan minyak untuk menumis
KOMENTAR