Yang mana hal tersebut bisa menyebabkan kejatuhan dan kemalangan bila penempatannya salah.
Jadi, sebaiknya Anada harus memperhatikan menempatkan akuarium.
Selain meletakkan dalam posisi feng shui yang baik, Anda juga harus merawat akuarium untuk menarik aliran energi positif.
Dengan posisi, pengaturan, dan perawatan yang benar, akuarium akan menjadi kombinasi sempurna antara harmoni dan keseimbangan.
Hal-Hal yang Harus Diperhatikan saat Meletakkan Akuarium
Banyak orang tahu bahwa akuarium adalah tambahan bagus untuk rumah mana pun.
Dengan perawatan tepat, akuarium dapat menjadi titik fokus di rumah.
Namun, tidak semua ikan membawa keberuntungan menurut feng shui.
Pilihan ikan terbaik adalah arwana dan ikan emas
Selain itu, ada beberapa aturan terkait penempatan akuarium di dalam rumah seperti berikut ini:
1 Menempatkan akuarium di bawah balok akan membantu mengurangi stres dan tekanan mental.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR