Barang-Barang di Bawah Kasur yang Bikin Pernikahan Kandas
Benda-benda di bawah kasur yang bisa picu suami istri cerai menurut feng shui.
Alasan feng shui tidak menyukai penyimpanan di bawah tempat tidur adalah masalah energi chi.
Saat Anda tidur, Anda perlu energi chi bergerak bebas di sekitar tempat tidur.
Ini berarti tubuh Anda diberi energi dengan tepat saat tidur.
Jika Anda memasukkan segala macam barang di bawah tempat tidur, Anda menghalangi aliran energi chi.
Ini dia barang-barang yang dimaksud oleh ahli feng shui.
1. Kotak sepatu
2. Kotak atau kardus pakaian
3. Keset
4. Sandal
5. Alat tulis yang sudah tidak terpakai
Tips Masak Rendang Jengkol Super Empuk dan Legit, Perhatikan Langkah-langkahnya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Hani Arifah |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR