- Gosok secara menyeluruh permukaan keramik lantai maupun dinding untuk menghilangkan penumpukan sabun.
Cara ini juga dapat digunakan untuk memoles faucet atau keran.
- Gosok permukaan keran dengan kain yang telah diberi pasta gigi.
- Lalu bilas dengan air.
Cara pembersihan ini bekerja pada semua jenis keran chrome.
Tapi, pastikan untuk menggunakan trik ini sesekali karena bahan abrasif pasta gigi dapat merusak lapisannya.
Jika Anda tidak memiliki kain mikrofiber, silakan gunakan koran untuk mengelap pintu shower kaca.
Penggunaan koran untuk mengelap pintu kaca shower tidak akan meninggalkan serat dan menggosok dengan baik.
Sase Lovers juga bisa mengombinasikan koran dengan cuka putih untuk mendapatkan kaca jendela yang sempurna.
Kalau kloset sering bermasalah, Anda bisa memakai cairan khusus yang selalu diletakkan di kamar mandi.
Cairannya bukan beruoa karbol lho.
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR