SajianSedap.com - Tikus jadi salah satu hewan pengerat yang kerap menyusahkan penghuni rumah.
Pasalnya hewan satu ini bisa memakan-makanan yang Anda simpan.
Bahakan tikus juga bisa memakan baju, kertas hingga dokumen penting yang Anda simpan di lemari.
Hal ini tent saja bisa merugikan Anda.
Selain itu, tikus juga kerap menimbulkan bau tak sedap.
Kotorannya dan air kencingnya bisa menimbulkan bau menyengat yang membuat Anda tidak nyaman.
Masalah kesehatan juga bisa mengancam keluarga.
Nah untuk mengusirnya Anda bisa menggunakan 5 bahan pengusir tikus alami berikut ini.
Bahan-bahan ini pun ada di dapur Anda.
Jadi Anda tidak perlu mengeluarkan uang ekstra.
Apa saja pengusir tikus alami ini?
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
Source | : | kompas |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR