Sementara itu, natrium adalah salah satu unsur hara mikro yang sangat dibutuhkan dan besar perannya dalam pertumbuhan tanaman.
Nah, unsur hara natrium inilah yang menjadi titik penting bahwa micin dapat juga digunakan sebagai penyubur pada tanaman.
Manfaat micin untuk tanaman Ada beberapa manfaat micin untuk tanaman, baik untuk kesehatan tanaman, hingga merangsang pertumbuhan dan pembungaan tanaman.
Apa saja manfaatnya?
1. Meningkatkan kadar air tanaman
Micin bisa meningkatkan kadar air pada tanaman karena kandungan senyawa natrium dapat mengikat air untuk diserap langsung oleh tanaman.
2. Mempercepat pembungaan tanaman
Khasiat dari penggunaan micin untuk tanaman yang kedua adalah mempercepat pembungaan pada tanaman, terutama tanaman sayur dan tanaman hias.
3. Merangsang pertumbuhan tanaman
Pemberian micin bisa merangsang pertumbuhan tanaman, khususnya pada saat tanaman berusia sekitar dua minggu.
Buah Durian Bisa Jadi Petaka Jika Dimakan Orang dengan Kondisi kesehatan Seperti Ini
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR