Cermin bisa tetap bersih selama sekitar satu hari.
Semua metode di atas membutuhkan beberapa langkah.
Namun, jika Anda lupa atau tidak ingin mengoleskan apa pun ke cermin, Anda bisa menggunakan pengering rambut untuk menghilangkan kabut dari cermin dengan cepat.
Nah mudah sekali bukan triknya?
Yuk langsung praktikan agar cermin di kamar mandi bisa bersih bebas kabut!
Baca Juga: Trik Merontokkan Kerak Hitam di Cermin Tua, Auto Pudar denagn 1 Bahan Saja
Artikel ini telah tayang di wonderhowto.com dengan judul, 5 Simple Ways to Keep Your Bathroom Mirror from Fogging Up
Source | : | wonderhowto.com |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR