SajianSedap.com - Sebagai salah satu buah yang kaya akan vitamin, sudah tidak diragukan lagi manfaat buah pepaya.
Buah satu ini mengandung serat tinggi serta vitamin C.
Kandungan seratnya yang tinggi, membuat pepaya jadi salah satu buah yang dianjurkan dikonsumsi saat mengalami sembelit.
Nah saat mengonsumsi buah pepaya, Anda tentu tahu jika di dalam buah pepaya terdapat biji yang jumlahnya banyak.
Biji ini biasanya dibuang begitu saja.
Pasalnya jika termakan, biji buah pepaya ini akan terasa pahit.
Namun siapa sangka jika justru mengonsumsi biji pepaya ini bermanfaat untuk kesehatan loh.
Biji pepaya yang selama ini dibuang rupanya mengandung berbagai manfaat kesehatan yang tidak bisa dianggap remeh.
Tentunya sangat disayangkan jika Anda melewatkannya begitu saja.
Lantas apa saja manfaat biji pepaya ini jika dikonsumsi?
Setidaknya ada 5 manfaat kesehatan yang akan dirasakan tubuh jika mengonsumsi biji pepaya.
5 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja Serba Minuman, Dijamin Otentik dan Enak Banget
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR