SajianSedap.com - Kehadiran kolam di rumah memang membuat suasana jadi lebih rileks.
Walau begitu, tak mudah menghadirkan kolam yang selalu bersih setiap harinya.
Yang sering ditemui adalah lumut.
Lumut membuat penampilan kolam jadi terasa kotor.
Tak hanya di satu sisi, lumut juga kerap memenuhi setiap bagian dari kolam.
Hal ini tentu membuat seisi rumah malas membersihkannya.
Padahal untuk melenyapkan lumut cukup dengan cara yang sederhana.
Kolam renang yang jarang dirawat dan dibersihkan tak hanya ditumbuhi lumut, tapi juga terlihat kusam, dan kotor.
Untuk merawat dan membersihkan kolam renang di rumah, ternyata ada cara mudahnya, lo.
Kita bisa membantu orang tua di rumah untuk membersihkan kolam renang dengan cara ini.
Kolam bersih pasti banjir pujian tetangga.
KOMENTAR