Anda bisa kok mengembalikan uang Anda lagi.
Dilansir dari Laman help.shoppeepay, begni cara membatalkan top up Shopeepay.
Jika Anda salah Isi Saldo ShopeePay ke akun Pengguna lain, Anda dapat menghubungi Customer Service Shopee Live Chat di Aplikasi Shopee.
Nantinya Customer Service Shopee akan membantu Anda untuk menghubungi Pengguna yang menerima saldo tersebut.
Namun ada catatan khusus mengenai hal ini.
Shopee tidak dapat mengganti & menjamin uang/saldo ShopeePay Anda dapat kembali.
Harap selalu pastikan bahwa nomor rekening/Virtual Account tujuan sudah benar sebelum melakukan proses penambahan saldo.
Karena itu sebaiknya periksa kembali nomor tujan Anda saat isi salso Shopeepay.
Jika kesalahan terjadi pada nomor tidak dikenal, bisa saja uang Anda tidak bisa kembali.
Selalu waspada Sase Lovers.
Baca Juga: Cara Buka Tabungan Emas di Shopee, Gak Perlu Ribet Tinggal Klik Langsung Bisa Investasi
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR