SajianSedap.com - Kebutuhan akan tabung gas sangat penting.
Terutama gas elpiji 3 kilo yang juga kerap jadi kebutuhan warung makan.
Biasanya tabung gas ini juga mudah habis.
Apalagi jika digunakan saat memasak dalam jumlah banyak.
Sekarang tak perlu khawatir, karena ada trik agar bisa masak banyak tapi tetap hemat gas.
Salah satunya menggunakan peralatan masak dengan bahan ini.
Berikut beberapa trik di dapur yang bisa membantu untuk menghemat tabung gas elpiji.
Jadi tak perlu khawatir uang belanja jadi lebih cepat habis.
Saluran gas yang kotor mengakibatkan api yang dihasilkan tidak berwarna biru.
Kalau api tidak biru, artinya panas yang dihasilkan tidak maksimal dan menghabiskan gas lebih banyak.
Supaya hemat gas elpiji 3kg, disarankan untuk membersihkan kompor maksimal empat bulan sekali.
KOMENTAR