Setelah digosokkan, perlahan warnanya akan kembali cerah.
Untuk menghilangkan noda darah, rendam pakaian yang terkena noda pada air dingin yang sudah dicampur garam.
Kemudian, cuci dengan air sabun yang hangat.
Adapun untuk menghilangkan noda keringat pada pakaian, tuangkan 4 sendok makan garam ke dalam ember berisi air panas.
Rendam pakaian pada ember tersebut.
Campurkan air, garam, dan krim tartar untuk membentuk pasta.
Gosokkan pasta tersebut ke benda yang berkarat, keringkan, dan gosok dengan kain kering yang halus.
Taburkan garam di dekat jendela, pintu, atau tempat-tempat di mana semut sering bergerombol di rumah.
Hati-hati, Botol Plastik yang Punya Tanda Ini Jangan Digunakan untuk Isi Ulang Air Minum
KOMENTAR