SajianSedap.com - Menikmati kopi memang sangat nikmat.
Ditambah lagi kalau kopi yang dinikmati adalah kopi hitam.
Ciri khas minuman ini kerap meninggalkan ampas.
Ampas kopi sering terbuang percuma.
Bahkan tak jarang ada yang tak suka kopi karena kehadiran bagian ini.
Walau sering berakhir di tempat sampah, mulai besok jangan lagi lakukan hal tersebut.
Karena ternyata ampas kopi bisa menyelesaikan masalah di rumah.
Terutama mengusir 'masalah' utama di rumah selama bertahun-tahun ini.
Dilansir dari berbagai sumber, di bawah ini ada beberapa manfaat yang bisa didapat dari ampas kopi bekas.
Setelah memegang makanan yang masih mentah seperti ayam, ikan, daging, dan sebagainya, biasanya tangan akan menghasilkan bau amis.
Nah, bau amis yang menempel di tangan ini bisa kamu hilangkan menggunakan ampas kopi.
KOMENTAR