Untuk itu, CewekBanget.ID di usianya yang ke-7, melalui campaign #Dream7ogether mendukung anak muda Indonesia, terutama remaja perempuan, untuk memiliki harapan dan menciptakan kehidupan yang paling relate dan bermakna bagi diri mereka dan lingkungannya.
Setiap perubahan dan kesuksesan berawal dari adanya harapan dan impian, maka #Dream7ogether menjadi upaya bersama dalam mencapai masa depan indah.
Source | : | cewekbanget.grid.id |
Penulis | : | Intan Yusan S |
Editor | : | Intan Yusan S |
KOMENTAR