SajianSedap.com - Termos adalah peralatan minum yang sangat umum dimiliki oleh banyak orang.
Peralatan ini biasanya digunakan untuk menjaga suhu minuman, baik untuk menjaga minuman tetap panas atau dingin, tergantung pada kebutuhan pengguna.
Ini bisa digunakan untuk minuman panas seperti kopi, teh, atau sup, maupun minuman dingin seperti air atau jus.
Maka dengan fungsinya ini penting untuk selalu merawat termos agar selalu baik digunakan.
Sebab masalah termos menjadi bau karena minuman yang disimpan terlalu lama pasti terjadi.
Dan membersihkan termos terkadang merepotkan karena bagian dalamnya yang susah diakses.
Tapi untungnya ada trik mudah mengatasinya dengan memanfaatkan bahan dapur ini sebagai pembersih.
Penasaran bagaimana caranya? Simak berikut ini selengkapnya.
Dilansir dari Hunker, inilah beberapa langkah yang bisa Anda lakukan untuk mengusir bau tak sedap termos.
Anda bisa memanfaatkan bahan-bahan penghilang bau dari yang tersedia di dapur Anda. Lihat berikut ini.
Baca Juga: Tips Memilih Termos Air Panas yang Bagus, Cek Bagian Ini Sebelum Membeli
Selepas berjam-jam digunakan untuk menyimpan segala bentuk cairan, termos bisa terkontaminasi aroma dari cairan yang ada.
Daftar Ikan Air Tawar yang Memiliki Daging Tebal Selain Lele, Cocok untuk Lauk Sekeluarga
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR