SajianSedap.com - Kutu kasur bisa menjadi masalah yang menjengkelkan di rumah Anda.
Mereka bisa menyebabkan gatal-gatal yang tak tertahankan dan bahkan dapat menyebabkan masalah kesehatan jika tidak diatasi dengan cepat.
Keberadaan mereka pun sulit terdeteksi.
Bianya sudah ketahuan jika penghuni rumah sudah merasakan efeknya.
Sebelum hal tersebut terjadi sebenarnya Anda bisa melakukan pembersihan rutin.
Berikut ini adalah beberapa langkah efektif untuk membasmi kutu kasur dengan memanfaatkan bahan dapur atau bahan alami.
Yuk simak.
Minyak pohon teh adalah minyak esensial beraroma segar yang memiliki sifat antimikroba sehingga berfungsi ganda sebagai bahan pembersih di rumah.
Minyak ini dapat membunuh bakteri dan jamur serta menetralkan virus.
Selain itu, minyak pohon teh ini juga dapat membasmi serangga dengan mencekik mereka. Khasiat minyak pohon teh paling efektif bila memakai yang masih murni.
Sayangnya, versi murni tidak aman untuk manusia.
Baca Juga: Tolong Ingatkan Suami, Ikan-ikan Ini Dilarang Dikonsumsi Setelah Operasi Caesar, Apa Saja?
Cara Mencuci Jersey Bola yang Benar, Jangan Pakai Mesin Cuci Kalau Tak Mau Rusak
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR