Berikut ini cara menaruh barang yang tepat di atas mesin cuci.
Hal pertama yang harus diperhatikan adalah keseimbangan.
Ya, berhati-hatilah dengan apa yang diletakkan di atas mesin cuci.
Pastikan beratnya cukup seimbang agar tidak kendor dan lepas saat menyalakan mesin cuci.
Untuk menjaga ketahanan mesin cuci, bisa gunakan brace sebagai pendukung.
Brace merupakan semacam penyangga atau sistem pendukung untuk membantu mesin cuci tetap bertahan.
Jika tidak digunakan, maka apa pun yang ada di atas mesin cuci bisa rontok saat sedang mencuci pakaian.
Nantinya hal ini dapat dengan mudah merusak barang.
Bahkan, jika terjadi terus menerus, mesin cuci juga bisa rusak dan berhenti berfungsi dengan baik.
Saat hendak meletakkan barang di atas mesin cuci, kita perlu mempertimbangkan tiga hal ini:
KOMENTAR