Es timun nipis merupakan minuman segar yang terbuat dari ketimun dan
jeruk nipis ini rasanya sangat segar.
Durasi menit
Porsi
Ingredients
- Bahan-bahan/bumbu-bumbu:
- Bahan sirop:
- 200 gram gula pasir
- 200 ml air
- 3 buah jeruk nipis, ambil airnya
- 2 sendok teh kulit jeruk nipis
- Bahan pelengkap:
- 500 gram es serut
- 5 lembar daun mint, cincang kasar
- 2 buah jeruk nipis, iris-iris
Cara membuat es timun nipis:
- Sirop, campur gula pasir dan air. Masak tanpa diaduk hingga larut. Dinginkan. Tambahkan air jeruk nipis dan kulit jeruk nipis. Aduk rata.
- Masukkan ketimun dan melon. Diamkan 1 jam.
- Sajikan bersana es serut, daun mint, dan irisan jeruk nipis.
Untuk 5 porsi
Resep-resep minuman segar lainnya dapat Anda coba dari sajian berikut ini: anggur apel squash, punch mangga jeruk, squash melon selasih, ice lemon tea, punch orange nanas atau es nanas jeruk.
Artikel ini merupakan bagian dari Parapuan
Parapuan adalah ruang aktualisasi diri perempuan untuk mencapai mimpinya.
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Daftar Service Center Kompor Gas Sanken di Wilayah Jabodetabek
KOMENTAR