Tetapi opor juga dapat dimanfaatkan bumbunya untuk menyajikan
ayam bakar bumbu opor seperti dalam resep kali ini.
Durasi menit
Porsi
Ingredients
- Bahan-bahan/bumbu-bumbu:
- 1 ekor ayam, dipotong 10 bagian
- 1 batang serai, dimemarkan
- 2 cm lengkuas, dimemarkan
- 2 lembar daun salam
- 2 lembar daun jeruk
- 2 cm jahe, dimemarkan
- 1 3/4 sendok teh garam
- 1 sendok teh gula pasir
- 250 ml santan dari 1/2 butir kelapa
- 3 sendok makan minyak, untuk menumis
- Bumbu halus:
Cara membuat ayam bakar bumbu opor:
- Tumis bumbu halus bersama serai, salam, daun jeruk, lengkuas, dan jahe hingga harum.
- Tambahkan ayam. Aduk sampai berubah warna.
- Masukkan santan, garam, merica, dan gula. Aduk rata. Masak sambil diaduk sampai matang dan kuah mengering,
- Panggang di atas pan bergelombang sambil di oles sisa bumbu hingga harum.
Untuk 10 potong
Baca juga:
retno
AYAM BAKAR BUMBU OPOR
Ayam panggang kecap,
retno
AYAM BAKAR BUMBU OPOR
Ayam panggang manis,
retno
AYAM BAKAR BUMBU OPOR
Artikel ini merupakan bagian dari Parapuan
Parapuan adalah ruang aktualisasi diri perempuan untuk mencapai mimpinya.
PROMOTED CONTENT
REKOMENDASI HARI INI
Cara Mencuci Jersey Bola yang Benar, Jangan Pakai Mesin Cuci Kalau Tak Mau Rusak
KOMENTAR