Resep Clay Pot Rice Beef and Vegie merupakan variasi nasi bertoping dari Hongkong. Sajian ini cukup praktis jadi pilihan menu makan malam yang lezat dan bergizi. Sajikan selagi hangat, agar makin tera
Durasi 75 menit
3 Porsi Porsi
Ingredients
Cara Membuat Clay Pot Rice Beef and Vegie:
1. Masukkan beras ke dalam claypot. Tuang kaldu dan minyak bawang. Masak di atas api kecil sampai setengah matang.
2. Tuang perendam ke atas nasi yang sedang dimasak sambil diaduk rata. Masak dan tutup sampai semua bahan matang.
3. Sajikan bersama taburan daun bawang.
(Baca Juga: Kaldu Daging Paling Baik Direbus Air Dingin atau Air Mendidih? Ini Jawabannya)
(Baca Juga: Ini Dia Manfaat Kulit Ari Buah Salak Yang Selama Ini Justru Kita Singkirkan)
(Baca Juga: Simpan Tahu Dengan Cara Ini, Dijamin Tidak Jadi Asam)
(Baca Juga: Bosan Mengolah Pisang Jadi Gorengan? Coba Saja Resep Banana Puding )
(Baca Juga: Cupcake Tape Kukus Tanpa Oven Ini Sungguh Mudah Dibuat Untuk Sarapan Esok)
KOMENTAR