kukis kacang wijen, kerenyahan rasanya bikin ketagihan. Mari sambangi resepnya.
Durasi menit
Porsi
Ingredients
Cara Membuat Kukis Kacang Wijen:
1. Kocok margarin, garam dan gula tepung 2 menit sampai rata. Masukkan selai coklat. Kocok rata. Tambahkan kuning telur. Kocok rata.
2. Masukkan tepung terigu dan kacang. Aduk rata. Masukkan wijen hitam.
3. Giling setebal 1/2 cm. Cetak 1/2 lingkaran. Letakkan di loyang yang dioles margarin.
4. Oven dengan api bawah suhu 140 derajat Celsius 35 menit. Oleskan kuning telur. Taburkan kacang. Oven lagi dengan suhu yang sama 20 menit sampai matang. (Ri)
Untuk 550 gram
Baca juga:
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR