Menu sayur yang mudah dan cepat dibuat sungguh mempermudah saat-saat kita menyiapkan sajian buat kelaurga. Sup Kembang Kol Tomat ini bisa jadi pilihan.
Durasi 30 menit
6 porsi Porsi
Ingredients
Cara membuat Sup Kembang Kol Tomat:
1. Tumis bawang bombay, bawang putih, cengkeh, dan kayu manis sampai harum. Masukkan tomat. Aduk sampai layu.
2. Tuang air. Aduk rata. Masak sampai mendidih. Tambahkan kembang kol, ayam, dan wortel. Aduk rata.
3. Masukkan saus tomat, kecap inggris, garam, merica hitam kasar, dan pala bubuk. Aduk rata. Masak sampai matang. Menjelang diangkat, tambahkan kacang polong dan jamur. Aduk rata. (Dn)
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR