2. Tubuh Bebas Dehidrasi
Tidak mudah memang mengenali gejala saat tubuh sedang dehidrasi.
Untuk itu, kita perlu memastikan tubuh mendapat cairan yang baik setiap waktu.
Air kelapa lebih efektif mengurangi dehidrasi ketimbang aneka jenis minuman energi buatan pabrik.
Selain itu, air kelapa mengandung 249 mg potassium dan 5 mg gula murni.
Sedangkan minuman energi buatan pabrik hanya mengandung setengah potassium air kelapa dan lima kali lipat jumlah gula buatan yang berdampak negatif bagi tubuh.
3. Ginjal Lebih Sehat
Air kelapa bersifat diuretik alami.
Diuretik adalah konsisi meningkatnya produksi urin dalam tubuh.
Dengan jumlah urin yang lebih banyak, maka ginjal dan kandung kemih serta saluran kecing akan jadi lebih bersih.
Selain itu, air kelapa juga bisa menghancurkan batu ginjal bagi penderitanya.
Baca juga: Jangan Abaikan Segudang Manfaat Lobak Ini Buat Tubuh Kita!
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR