Bila mentah, pilihlah paru yang warnanya masih merah, bukan biru kehitaman.
Perhatikan juga tekstur dan baunya.
Jangan memilih paru yang berlendir atau berbau mencurigakan.
Sementara itu, bila ingin memilih paru yang sudah direbus, pilih yang bagian tengahnya merah.
Hindari yang putih kebiruan.
Jika Anda membeli paru yang mentah, untuk mengolahnya, rebus dahulu paru di dalam air dingin yang sudah diberi jahe dan daun salam.
Sementara itu, jika membeli paru yang sudah matang, paru bisa langsung diolah.
Untuk paru rebus yang sudah diiris tipis, bisa langsung digoreng sampai renyah.
(Baca juga: Menginap di Pegunungan New Zealand, Aksi Andrew White Bikin Nana Mirdad Meleleh, Netizen Aja Baper)
(Baca juga: Ini Caranya Agar Bumbu Kuah Soto Bisa Harum Maksimal Tanpa Bau Langu)
Racikan Paru
Apabila baru pertama kali memasaknya, perhatikanlah bahawa paru paling pas diolah dalam racikan tradisional.
KOMENTAR