Wiken itu hari yang palingy menyenangkan. Nah, supaya lebih berkesan, santap siang hari ini hadirkan resep Sup Buntut Bakar Madu saja. Dijamin hasilnya sama enaknya dengan buatan restoran. Harganya ju
Durasi 90 menit
6 Porsi Porsi
Ingredients
Cara Membuat Sup Buntut Bakar Madu:
1. Presto buntut, air, dan jahe sampai empuk. Angkat dan ukur 1.750 ml air kaldunya.
2. Tumisan, panaskan margarin. Tumis bawang bombay sampai harum. Masukkan buntut. Aduk rata. Tambahkan kecap manis, madu garam, merica hitam kasar, dan pala bubuk. Aduk rata. Tuang air sedikit-sedikit diaduk sampai meresap. Angkat dan bakar sampai harum.
3. Kuah, rebus air kaldu sapi dan bawang putih sampai harum. Tambahkan seledri, cengkeh, pekak, dan daun bawang. Masak sampai mendidih.
4. Masukkan kentang, wortel, kaldu blok, garam, merica bubuk, pala bubuk, dan gula pasir. Masak sampai matang.
5. Sajikan buntut bersama pelengkap dan kuahnya.
Untuk Mendapatkan Buku-Buku Resep Pilihan Sedap Saji, Kunjungi Juga Kanal Belanja Sajian Sedap
(Baca Juga: Ini Pola Makan Bondan Winarno Selama Hidup, Tidak Gemuk Walau Makan Banyak)
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR