Namun sayangnya rumah tangganya yang sekarang pun diambang kehancuran.
Semua bermula saat Ia mengunggah fotonya dengan sang anak, Felice Gabriel.
Dalam caption, tersirat sebuah pesan yang menyatakan kalau adanya masalah dalam hidupnya.
(Baca juga: Menabur Terigu untuk Melapisi Loyang Ternyata Salah Besar, Lo! Kenapa Ya? )
(Baca juga: Asistennya Makan sambil Lesehan di Mobil, Ussy “Ntar Disangka Bosnya Suruh Duduk Di Bawah”)
Ia menyebut ‘laki-laki bandel atau orang yang sudah bermain keburukan dan kejahatan’.
Sontak saja netizen langsung merujuk pada suaminya.
Apalagi kini sudah tidak ditemukan foto-foto mesranya dengan Angga.
Ada apa dengan kedua pasangan ini?
Semua semakin jelas saat wanita 32 tahun ini mengunggah fotonya pada Jumat (11/05) siang.
Ia menulis pesan bahwasannya wanita harus bisa jadi bermacam-macam sayur, seperti sayur lodeh, sayur asem, tumis kangkung, dan lain-lain.
Tapi semua tergantung dari sang pria, apakah mampu menghabiskan semua lauk pauk tersebut?
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR