Camat Katibung, Hendra Jaya mengatakan korban meninggal dunia di Rumah sakit, Rabu (17/10/2018) malam, sekitar pukul 19.30.
"Korban meninggal dunia di rumah sakit, tadi malam," ungkap Hendra.
Baca Juga : Ditinggal Keluar Oleh Orang Tuanya, Bayi 5 Bulan Ini Tewas Terpanggang Api dari Tungku Kompor
Dijelaskannya, jenazah korban sudah dibawa ke rumah duka di Desa Sidomekar, untuk dimakamkan di pemakaman umum desa setempat.
"Siang ini dimakamkan di pemakaman umum," kata dia.
Semoga kejadian ini menjadi perhatian orang tua agar lebih waspada mengawasi anak di rumah.
Artikel ini telah tayang di tribunlampung.co.id dengan judul "Masuk Kuali Berisi Rebusan Gula, Sekujur Tubuh Balita asal Katibung Melepuh"
Daftar Makanan Dan Minuman yang Sebaiknya Tidak Diletakkan Di Pintu Kulkas, Apa Saja?
KOMENTAR