Kemudian hanya diikat dengan karet begitu saja.
Padahal cara tersebut justru bisa membuat kutu masuk ke dalam terigu.
Agar lebih aman, pindahkan tepung ke dalam wadah tertutup yang rapat.
Dengan begitu, tidak akan ada celah bagi kutu untuk tinggal pada tepung.
Baca Juga : Dulu Hanya Tukang Sop Buah, Intip Mewahnya Rumah Jenita Janet dengan Dapur Modern, Bukti Sukses!
2. Tidak disimpan dengan daun salam
Punya daun salam kering di rumah?
Coba letakkan satu atau dua helai di dalam tempat penyimpanan terigu.
Daun salam bisa jadi bahan alami ampuh untuk menjaga terigu dari serbuan kutu.
Jangan khawatir, daun salam tidak akan mempengaruhi rasa tepung, kok!
3. Disimpan berdekatan dengan bumbu lain
Simpan tepung di dalam rak dapur yang bersih dan jauh dari bumbu dapur.
Manfaat dan Penggunaan Tawas, Benarkah Bahan Kimia Ini Ampuh untuk Mengusir Bau Badan?
Penulis | : | Lena Astari |
Editor | : | Lena Astari |
KOMENTAR