SajianSedap.id - Artis Roro Fitria ditangkap pada 14 Februari 2018 lalu atas kasus penyalahgunaan narkotika jenis sabu.
Atas kasusnya itu, Roro Fitria mendapat hukuman 4 tahun penjara dan denda Rp 800 juta.
Terhitung sudah sejak akhir Mei 2018 Roro Fitria menjalani masa tahanannya di Rumah Tahanan Pondok Bambu, Jakarta Timur.
Awalnya Roro ditangkap di rumahnya di kawasan Ragunan, Jakarta Selatan (14/2).
Ia tengah menunggu pesanan sabu dari YK sebagai perantara seorang pria berinisial WH.
Ia memesan sabu seberat dua gram dengan harga Rp 4 juta dan Rp 1 juta untuk jasa kurir.
Menurut wanita yang melebarkan sayapnya di dunia modelling sejak SMA ini, sabu itu akan digunakannya untuk menyemarakan pesta hari Valentine.
Baca Juga : Setelah Kena Teror Mistis sampai Outletnya Tutup, Menu Makan Siang Keluarga Ruben Onsu Tuai Pujian Warganet
Tertangkapnya Roro membuat sejumlah rekan dan sahabatnya merasa sangat rindu akan sosoknya.
Salah satunya adalah Ruben Onsu.
KOMENTAR