Waspada! Gara-gara Makan Bagian Tubuh Ikan Ini, Seorang Pria Derita Kerusakan Hati dan Gagal Ginjal Akut

By Lena Astari, Kamis, 6 Desember 2018 | 17:45 WIB
Gegara makan bagian ikan pria ini alami nasib mengenaskan (Bastille Post)

 

Gegara makan bagian ikan pria ini alami nasib mengenaskan
 

Kandungan ini tidak mudah hilang saat dipanaskan, sering terdapat pada ikan mentah atau masak dan landak laut beracun.

 

Racun ini akan langsung mempengaruhi hati, ginjal dan perut setelah dikonsumsi.

Baca Juga : Demi Bisa Makan, Pria di China selama 15 Tahun Mencari Kerja Sambil Gendong Sang Ibu

Semakin besar tulang ikan maka mengandung lebih banyak racun, dan jika menelan sekitar 5 kg kandung empedu ikan dapat menyebabkan kematian. 

Dokter telah menekankan bahwa tidak ada obat penawar khusus untuk keracunan kandung empedu ikan, jika dimakan secara tidak sengaja, perlu penanganan dini.

 

Artikel ini telah tayang di Intisari Online dengan judul Gara-gara Makan 'Bagian Tubuh Ikan' Ini, Seorang Pria Alami Kerusakan Hati dan Gagal Ginjal Akut

Baca Juga : Resep Membuat Kue Kering Pisang Cokelat, Kue Kering Renyah yang Mudah Dibuat