Soalnya alat dapur lainnya bisa menggores mata pisau dan membuat ujung pisau jadi bengkok karena beradu dengan alat dapur lain.
Lebih baik, pisahkan di tempat sendiri bersama dengan pisau yang lain.
Dengan begitu, pisau akan lebih aman dan awet.
Baca Juga : Bukan Cuma Wortel, Ternyata Sebutir Telur Ayam Bisa Merawat Mata hingga Cegah Kebutaan Sejak Dini
2. Tidak Segera Dilap Setelah Dicuci
Setelah mencuci pisau, seringnya kita langsung menyimpannya.
Paling penting, langsung lap pisau dengan lap kering.
Hal ini harus dilakukan agar mata pisau selalu kering sehingga tidak mudah berkarat.
Selain itu, tempat pisau bisa terhindar dari tetesan air yang bisa menimbulkan jamur.
Artikel berlanjut setelah video berikut ini