SajianSedap.com – Dewi Perssik mengaku kukunya sampai copot demi masak buat suaminya, Angga Wijaya.
Karena menurutnya, cewek cantik itu biasa.
Cewek dasteran dan masak itulah yang luar biasa.
Baca Juga : Bukti Sukses, Dewi Perssik Tak Ragu Traktir Keluarganya Menu Ini yang Harga Seporsinya Capai Rp 3 Juta!
Meski disibukkan dengan jadwal manggung yang padat, Depe, panggilan akrab Dewi Perssik, mengatakan kalau Ia pasti akan menyempatkan masak untuk suaminya.
Ia sama sekali tidak keberatan meski kukunya sampai copot sekalipun.