Jangan Pernah Menambahkan Minyak Saat Merebus Pasta, Ini Alasannya!

By Dwi, Jumat, 15 Maret 2019 | 15:45 WIB
Jangan Pernah Menambahkan Minyak Saat Merebus Pasta, Ini Alasannya! (iStockphoto/Vladimir Kokorin)

Namun cara itu salah.

Cara merebus pasta yang tepat adalah dengan mendidihkan airnya dulu.

Kemudia baru kita memasukkan pastanya.

Baca Juga: Bikin Syok! Ruben Onsu Keceplosan Lakukan 'Ritual' Ini Tiap Kali Naik Pesawat, Alasannya Bikin Merinding, 'Takutnya Kalau Ada Apa-apa'

3. Jangan tambahkan minyak

Tambahkan sedikit garam di air rebusan pasta, tapi jangan menambahkan minyak.

Sebab, minyak akan mengurangi kemampuan pasta dalam menyerap saus.

Minyak mencegah saus menempel pada pasta, sehingga pasta jadi menumpuk dan semua saus yang dipakai jadi mengendap di dasar wadah saji.

Selagi direbus, aduk beberapa kali pasta supaya bisa matang secara merata.