Resep Bolu Pandan Kelapa Kukus Sederhana ini Antigagal untuk Pemula

By Dwi, Minggu, 24 Maret 2019 | 14:00 WIB
Resep Bolu Pandan Kelapa Kukus Sederhana, Semakin Istimewa Disandingkan Dengan Teh Hangat (Sajian Sedap)

Sajiansedap.com - Resep Bolu Pandan Kelapa Kukus ini cocok untuk Anda yang tak punya oven. 

Resep Bolu Pandan Kelapa Kukus  ini juga cocok untuk pemula karena antigagal. 

Yuk, sama-sama intip resep Bolu Pandan Kelapa Kukus ini.

Baca Juga : Resep Membuat Bolu Kukus Pandan Zebra ini Cocok Untuk Camilan Siang Keluarga

Waktu: 45 Menit

Sajian: 16 Potong

Bahan:

Bahan Taburan:

Cara Membuat Bolu Pandan Kelapa Kukus:

  1. Kocok telur, gula pasir, emulsifier, dan garam sampai mengembang. Masukkan tepung terigu dan baking powder sambil diayak dan diaduk rata.
  2. Masukkan margarin, santan instan, air daun suji, dan pewarna hijau sambil diaduk perlahan. Tambahkan kelapa parut kasar. Aduk menyebar.
  3. Tuang adonan di dalam loyang 22x22x4 cm yang dioles margarin dan dialas kertas. Taburkan kenari cincang.
  4. Kukus di atas api sedang 25 menit sampai matang.

Baca Juga : Resep Bolu Kukus Ontbijtkoek Sederhana Ini Hadir Dengan Aroma Khasnya