SajianSedap.com - Tahukah #SahabatSayur kalau terong punya segudang manfaat?
Salah satunya bisa jadi obat murah untuk jantung sampai diabetes.
Siapa yang tidak kenal sayuran yang disebut belalai gajah ini? Ya, terong adalah spesies tanaman dalam keluarga Solanaceae.
Baca Juga : Upload Foto Olahan Quaker Oats dan Dapatkan Liburan Gratis ke Bangkok dan Malang!
Terdapat dalam berbagai warna dan bentuk, serta sarat dengan nutrisi yang sangat bermanfaat bagi kesehatan kita.
Sayuran ini pun bisa dimasak dengan berbagai cara.
Berikut ini manfaat kesehatan dari terong yang mungkin tidak kita sadari, seperti dilansir dari onlymyhealth.