Sajiansedap.com – Jangan lupa simak tips supaya nastar mengkilap dan tidak retak sebelum membuat nastar.
Tips supaya nastar mengkilap dan tidak retak ini membuat tampilan nastar jadi lebih menggoda.
Bahkan pemula sekalipun bisa membuat nastar yang cantik dengan tips supaya nastar mengkilap dan tidak retak berikut ini.
Baca Juga : Dapatkan Liburan Gratis ke Bangkok dan Malang dengan Upload Foto Olahan Quaker Oats
Agar nastar buatan kita tidak retak, ini cara untuk mengatasinya.
Walau rasanya penting, tampilan luar kue nastar juga perlu kita perhatikan, lo.
Karena dari tampilan yang cantik inilah banyak tamu akan tertarik mencoba nastar buatan rumah kita.
Jadinya, nastar yang dihidangkan di rumah kita harus punya bentuk bulat sempurna dengan polesan kuning telur yang rata dan mengkilap tanpa retak.
Tampilan seperti ini baru bisa mendapat predikat nastar yang sukses dibuat.