1. Anti Kanker
Menurut penelitian, bromelain bekerja sebagai agen untuk melawan kanker secara efektif.
Hal itu membuat nanas menghancurkan pertumbuhan sel kanker.
Ia juga memiliki beta-karoten, yang melindungi kita dari kanker usus besar serta prostat.
2. Antiinflamasi
Nanas adalah satu-satunya sumber makanan bromelain.
Konsentrasi tertinggi bromelain dapat ditemukan di inti buah, tetapi juga ditemukan di seluruh bagian buahnya.
Bromelain cocok untuk mengobati cedera olahraga dan menghilangkan rasa sakit karena sifat anti-inflamasinya.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Baca Juga: Jadi Minuman Favorit Laura Basuki, Jus Buah Ini Mampu Basmi Kolesterol dari Tubuh #SahabatBuah